Konsep Dasar Strategi Pembelajaran Kooperatif (SPK) Perspektif Pendidikan Formal

Penulis

  • Dinda Mawaddah STAI Al-Hikmah Medan Penulis
  • Tania Rarasafitri STAI Al-Hikmah Medan Penulis
  • Widia STAI Al-Hikmah Medan Penulis
  • Wahyu Anggraini STAI Al-Hikmah Medan Penulis

Kata Kunci:

Bahasa Arab, Isim Isyarah, Pembelajaran Bahasa

Abstrak

Bahasa Arab memiliki peran yang sangat penting dalam dunia Islam, tidak hanya sebagai alat komunikasi, tetapi juga sebagai medium utama untuk memahami Al-Qur’an dan hadits Nabi. Studi ini membahas pentingnya isim isyarah dalam bahasa Arab sebagai elemen kunci dalam komunikasi, baik dalam percakapan sehari-hari maupun dalam teks-teks agama dan kebudayaan. Metode penelitian kepustakaan digunakan untuk menganalisis konsep dan penggunaan isim isyarah, menyoroti peranannya dalam memfasilitasi pemahaman yang jelas dan efektif. Hasil analisis menunjukkan bahwa pemahaman yang mendalam tentang isim isyarah memungkinkan individu untuk berkomunikasi dengan lebih baik dalam bahasa Arab, baik dalam konteks kalimat tunggal maupun dalam konteks jamak. Oleh karena itu, penting bagi pembelajar bahasa Arab untuk mengembangkan kemampuan mereka dalam menggunakan isim isyarah

Unduhan

Diterbitkan

2024-07-01